BPOM: Merek Susu yang Bebas Bakteri Sakazakii

Ada 128 merek susu yang sudah diteliti BPOM.

Selama empat tahun, sejak kurun 2008 sampai 2011, Badan Pengawasan Obat dan Makanan telah meriset lebih dari 100 merek susu formula. Riset dilakukan terkait dugaan adanya pencemaran bakteri Enterobacter sakazakii menyusul temuan tim peneliti Institut Pertanian Bogor. Continue reading

Enterobacter Sakazakii

Enterobacter sakazakii merupakan bakteri gram negatif anaerob fakultatif, berbentuk koliform (kokoid), dan tidak membentuk spora. Bakteri ini termasuk dalam famili Enterobacteriaceae. Sampai tahun 1980 E. sakazakii dikenal dengan nama Enterobacter cloacae berpigmen kuning.

Pada tahun 1980, bakteri ini dikukuhkan dalam genus Enterobacter sebagai suatu spesies baru yang diberi nama Enterobacter sakazakii untuk menghargai seorang bakteriolog Jepang bernama Riichi Sakazakii. Reklasifikasi ini dilakukan berdasarkan studi DNA hibridisasi yang menunjukkan kemiripan 41% dengan Citrobacter freundii dan 51% dengan Enterobacter cloacae. Continue reading